Latihan soal UN
1. Berikut ini gambar tahap pembelahan meiosis: Berdasarkan gambar yang menyatakan tahap metafase 2 dan anafase 1 ditunjukkan oleh nomor ... . A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 2 dan 3 D. 3 dan 4 E. 4 dan 3 2. Persilangan antara tumbuhan mangga rasa masam bentuk besar dengan mangga manis bentuk kecil, dihasilkan mangga rasa manis bentuk besar (F1). Jika F1 melakukan penyerbukan sendiri, maka persentase mangga rasa manis bentuk besar yang dihasilkan F2 adalah ... . A. 6,25% B. 12,5% C. 18,75% D. 25 % E. 56,25% 3. Jika H hitam epistasis terhadap K kuning yang hipostasis, persilangan antara kacang berkulit hitam (HhKk) dengan kacang berkulit kuning (hhKk) akan menghasilkan keturunan dengan perbandingan fenotip ... . A. Hitam : Kuning 1 : 1 B. Hitam : Kuning 3 : 1 C. Hitam : kuning : putih 4 : 3 : 1 D. Hitam : Kuning : Putih 4 : 2 : 1 E. Hitam : kuning : putih 9 : 3 : 1 4. Perhatikan peta silsilah keluarga berikut ini ! Berdasarkan peta silsilah tersebut, dapat ditentukan genotif nom...